Android 4.3 Mendukung Resolusi Layar 4K? Jul 26th 2013, 10:00
Kita melihat bahwa sistem operasi Android sudah terinstall di perangkat yang berlayar resolusi rendah seperti di smartwatch hingga berlayar resolusi tinggi seperti di ponsel dan tablet, termasuk resolusi diatas FullHD normal (1080p) seperti yang digunakan di tablet terbaru Nexus 7 (1920x1200 piksel). Agar hal ini menjadi mungkin tentu sistem operasi mobile yang digunakan harus mendukung berbagai kerapatan piksel dari 120 ppi (LDPI / Low DPI) hingga 480 ppi (XXHDPI / Extra Extra High DPI). Melalui penelitian lebih dalam, ditemukan source code di Android 4. ...
KOMENTAR ANDA